Sospoleko

Being Productive is not Always Positive: Yuk, Kenali Tanda Kamu Terjebak dalam Toxic Productivity!

(Sumber foto: https://womenspost.ca/when-should-we-start-work/) Sobat Warta mungkin sering melihat banyak teman-teman yang membagikan rutinitas barunya di kala pandemi lewat sosial media. Kegiatan mulai dari memasak, berkebun, hingga mempelajari bahasa-bahasa baru kerap…

Read More

To All the People-Pleaser I Know: Let’s Try to Say No!

(Sumber Foto:  The Minds Journal) Kita hidup di lingkungan yang mengajarkan perilaku baik dalam menjalin hubungan dengan orang lain. Kita juga hidup dalam pandangan bahwa berperilaku baik dan dapat menyenangkan…

Read More

How to Improve Your English Skills

(Sumber: Notices in English – Lecturer of Machines) Sobat Warta tentunya tidak asing dengan bahasa Inggris, bukan? Bahasa ini merupakan bahasa universal yang dipelajari dan dipraktekkan kebanyakan masyarakat untuk saling berkomunikasi lintas negara. Nah, akan tetapi, apakah…

Read More

Hari Bekal Nasional: Serba-serbi dan Tips Seputar Bekal

Ilustrasi bekal sehat (sumber: food.detik.com) Tanggal 12 April lalu merupakan peringatan Hari Bawa Bekal Nasional yang sudah disahkan sejak tahun 2013. Dilansir dari tirto.id, sejarah Hari Bawa Bekal Nasional digagas oleh…

Read More

Goodbye Plagiarism! Tips dan Trik terhindar dari Plagiarisme versi Warta Kema

(sumber foto: https://www.freepik.com/free-vector/colorful-plagiarism-concept-illustration_6587052.htm) Pertengahan Maret lalu, rapper ternama Indonesia, Young Lex, tersangkut kasus plagiarisme karena salah satu karyanya yang digadang-gadang memiliki kemiripan yang identik dengan video musik artis K-Pop Lay ‘EXO’ yang berjudul Lit.…

Read More

Ikut Organisasi, UKM, dan Kepanitiaan, Harus Gak Sih?

(Ilustrasi berorganisasi. Sumber: Freepik) Halo, Sobat Warta!Di masa perkuliahan ini, Sobat Warta pernah gak sih mendengar kata organisasi, UKM, atau kepanitiaan? Pasti pernah dong ya. Sebelum masuk ke bahasan utama,…

Read More

What to do Selama Isolasi Mandiri

(ilustrasi isolasi mandiri. Sumber: oerlive.com) Tak dapat dipungkiri kalau situasi Indonesia belum bisa disebut aman. Virus Covid-19 masih terus merajai udara negeri khatulistiwa ini, bahkan di tahun 2021 ini, virus…

Read More

Semester Baru, Rencana Baru: Yuk Jalani dengan Self Development

(Sumber foto: Freepick on Pinterest https://pin.it/7aSla8O) Halo, Sobat Warta!Gimana nih masa libur kuliah kali ini? Udah puas atau malah kurang lama? Xixixi. Tak terasa ya, waktu masa perkuliahan sudah kembali…

Read More

Stop Modern Romance, Kembali ke Gaya Pacaran ala 90-an!

(Sumber Foto: Review Bukalapak) Gaya pacaran dari satu generasi ke generasi yang lain tentu memiliki keunikan dan ciri khasnya masing-masing. Misalnya, saat ini, Gen Z cenderung mengandalkan teknologi aplikasi kencan…

Read More

Mengenal Critical Thinking, Penting Gak Sih?

Sumber 1 Freepik on Pinterest https://pin.it/4j9fAfH Halo, Sobat Warta! Di masa sekarang ini, terutama sejak menjadi mahasiswa, Sobat Warta pernah  gak sih diminta untuk memberikan pendapat, menganalisis, atau mengkritisi sesuatu?…

Read More