Konferensi Pers International Women’s Day 2023: Think, Agitate, Organize! Our Work Matters!

Para pembicara menyampaikan statement tentang ketidakadilan perempuan (foto: Kharina Putri R.) JATINANGOR, Warta Kema – Aliansi Simpul Puan menyelenggarakan Konferensi Pers International Women’s Day 2023 pada Sabtu (4/3) sebagai bentuk kegiatan pre-event menuju aksi International Women’s Day (IWD) 2023 tanggal 8 Maret 2023. Konferensi pers dilaksanakan di Bale RW 02, Dago Elos, Bandung. Tema IWD […]
853 total views